Dokumen yang diperlukan untuk aplikasi Pinjaman Tunai Cicil

yang harus anda siapkan :

  • KTP (Kartu Tanda Penduduk)
  • KTM (Kartu Tanda Mahasiswa) / Surat Penerimaan Kampus
  • *mahasiswa aktif (D3, S1, S2, S3)
  • Kartu keluarga
  • Bukti invoice dari institusi pendidikan beserta petunjuk pembayaran
  • Transfer pribadi rekening dalam 3 bulan terakhir
  • Slip Gaji
  • Selfie dengan KTP

Suku Bunga & Biaya Lainnya Biaya

Layanan Biaya
administrasi 3% dari nilai pinjaman Anda
Biaya asuransi 0,97% – 2,47% mengikuti durasi pinjaman, dan biaya virtual account Rp 4000 per transaksi / pembayaran angsuran

Suku Bunga

Mereka tidak menerapkan sistem suku bunga seperti perbankan konvensional pada umumnya. Namun, mereka membebankan margin pada pinjaman uang sekolah Anda yang kami bagi menjadi pembayaran bulanan sesuai dengan jangka waktu yang Anda pilih dan margin pinjaman bervariasi berdasarkan berbagai faktor, seperti profil pemohon pinjaman, institusi / program studi, jumlah dan jangka waktu pinjaman, dan lain-lain. Margin pinjaman berkisar antara 1,0% – 1,5% flat per bulan.

Prosedur pengajuan pinjaman

4 Langkah Mudah Mengajukan Pinjaman

  • Daftarkan diri Anda sebagai pengguna CICIL dengan langkah mudah, cukup email dan nomor ponsel.
  • Lengkapi Profil Sesuai Produk: Pastikan Anda memenuhi persyaratan pengajuan sesuai produk yang dipilih dan lengkapi profil Anda dengan data asli.
  • Ajukan Pinjaman: Lakukan simulasi untuk menentukan skema pinjaman terbaik untuk kebutuhan Anda, lalu tandatangani perjanjian dan bayar uang muka setelah aplikasi Anda diterima.
  •  Bayar Cicilan: Setelah kebutuhan finansial Anda terpenuhi, mulailah melakukan pembayaran bulanan sesuai jangka waktu pinjaman yang ditentukan.
PERMINTAAN SEKARANG